UMK Dipastikan Naik, PHRI Kota Malang Belum Terima Usulan Penangguhan
Reporter
Riski Wijaya
Editor
Dede Nana
28 - Dec - 2024, 07:31
JATIMTIMES - Kenaikan upah minimum kota (UMK) Malang telah diresmikan. Saat ini Pemerintah Kota (Pemkot) malang tengah dalam tahap menyosialisasikan kebijakan baru tersebut. Baik bagi kalangan pekerja maupun kalangan pengusaha.
Sejauh ini, masih belum ditemukan adanya gejolak atas kebijakan tersebut. Meskipun, kenaikan UMK itu rencananya akan mulai diterapkan pada Januari 2025 mendatang. Salah satunya disampaikan oleh Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kota Malang. Di mana saat ini, masih belum ada usulan penangguhan dari PHRI Kota Malang...
Baca Selengkapnya