Sebanyak 863 jamaah calon haji Situbondo Tahun 2024 saat melaksanakan manasik haji di Alun-alun jelang keberangkatan, Senin (20/5/2024). (Foto: Wisnu Bangun Saputro/ JATIMTIMES)
JATIMTIMES - Usai mengikuti acara pelepasan di Pendopo Aryo Situbondo, seluruh jamaah calon haji yang berjumlah 863 orang melaksanakan manasik di Alun-Alun jelang keberangkatan pada tanggal 24 Mei 2024 mendatang.
Tujuan manasik ini, kata Fandi kepala Kemenag Kabupaten Situbondo saat dikonfirmasi Jatimtimes.com adalah agar jamaah haji tidak bingung saat melaksanakan ibadah haji nantinya.
Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.