Satpol PP Kota Malang Pastikan Tak Tebang Pilih untuk Tertibkan Banner Politik
Reporter
Riski Wijaya
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
02 - Aug - 2024, 09:16
JATIMTIMES - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Malang memastikan bahwa pihaknya tak akan tebang pilih dalam menertibkan banner atau reklame bernuansa politik.
Seperti yang diketahui, banner bernuansa politik saat ini sudah banyak terpasang di banyak sudut Kota Malang. Bahkan mendekati Pilkada, keberadaannya seakan menjamur dan menyebabkan sampah visual.
Baca Juga :