Syech Abu Hasan dan Warisan Spiritual Pondok Pesantren Tertua di Blitar
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Nurlayla Ratri
18 - Mar - 2024, 06:26
JATIMTIMES- Di balik gemerlapnya bulan Ramadan, terdapat sebuah pondok bambu yang menjadi saksi bisu dari jejak spiritualitas penyebaran agama Islam di Blitar. Di sana, aktivitas mengaji mengalir dalam harmoni, menciptakan suasana yang khusyuk dan penuh keberkahan.
Ademnya angin sore membelai rerumputan yang hijau, sementara cahaya rembulan pelan-pelan mulai menampakkan diri, menyoroti jalan setapak menuju Pondok Bambu peninggalan Syech Abu Hasan. Di antara hamparan hijau yang sunyi, berdirilah pondok kecil yang terbuat dari anyaman bambu tua, menjadi saksi bisu dari ribuan ayat suci yang terucap dalam alunan zikir yang merdu...
Baca Selengkapnya