Prabowo-Gibran Unggul Telak di Kabupaten Malang, Bakal Jadi Senjata di Pilkada
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Nurlayla Ratri
06 - Mar - 2024, 02:30
JATIMTIMES - Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka Kabupaten Malang Chusni Mubarok mengaku siap menyambut Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Kesiapan tersebut menyusul hasil real count Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Malang yang menunjukkan pasangan Prabowo-Gibran unggul telak dengan lebih dari satu juta suara.
"Semoga tren menang besar Prabowo-Gibran di Kabupaten Malang ini akan menjadi pelecut, semangat bagi kami untuk mempertahankan kemenangan di Kabupaten Malang. Khususnya dalam waktu dekat ini kita akan menghadapi Pilkada," ungkap Chusni saat dikonfirmasi, Selasa (5/3/2024)...
Baca Selengkapnya