Harga Telur Selangit, Pemkot Batu Segera Buka Pasar Murah
Reporter
Irsya Richa
Editor
Yunan Helmy
01 - Mar - 2024, 03:02
JATIMTIMES - Jelang Ramadan, harga telur ayam ras di Kota Batu melambung tinggi. Untuk menekan harga tersebut, Pemkot Batu berencana menggelar pasar murah untuk mempertahankan daya beli konsumen di Kota Batu.
Jika dilihat dari laman Sistem Informasi Ketersediaan dan Perkembangan Harga Bahan Pokok (Siskaperbapo) Jawa Timur, harga telur ayam ras rata-rata Rp 29.788 per kilogramnya di Kota Batu, Kamis (29/2/2024).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya