Sekuriti, Teknisi, hingga Cleaning Service Malang Plaza Diperiksa Polisi
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Yunan Helmy
04 - May - 2023, 08:44
JATIMTIMES - Polisi telah memeriksa sekitar 7 orang saksi terkait kebakaran Malang Plaza pada Selasa (2/5/2023) dini hari. Ke-7 orang saksi itu yakni 3 orang sekuriti, 3 orang cleaning service, dan 1 orang teknisi.
Kasat Reskrim Polresta Malang Kompol Bayu Febrianto Prayoga membenarkan pihaknya telah melakukan pemeriksaan kepada 7 orang saksi. Pemeriksaan itu dilakukan mulai pasca-kebakaran dan berakhir pada Rabu (3/5/2023).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya