Diduga Serangan Jantung Mendadak, Pria Warga Sanankulon Blitar Meninggal Dunia di SPBU
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
08 - Feb - 2023, 02:54
JATIMTIMES- Ketenangan warga Blitar mendadak dikejutkan dengan peristiwa kematian. Dilaporkan seorang pria ditemukan meninggal dunia mendadak di parkiran sebuah SPBU. Peristiwa itu terjadi di SPBU Kebonrojo Jalan Sudanco Supriadi, Kelurahan Bendogerit, Kecamatan Sananwetan, Kota Blitar, Selasa (7/2/2023).
Informasi yang diterima JATIMTIMES, detik-detik saat korban tiba-tiba ambruk dan meninggal dunia mendadak sempat terekam CCTV SPBU. Peristiwa itu terjadi pukul 10.35 WIB. Korban saat itu datang sendirian dengan mengendarai motor Honda Scoopy.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya