Pemkot Malang Berhasil Raih Anugerah Meritokrasi Birokrasi Nasional dari KASN
Reporter
Tubagus Achmad
Editor
A Yahya
09 - Dec - 2022, 08:31
JATIMTIMES - Pemerintah Kota (Pemkot) Malang berhasil meraih anugerah meritokrasi nasional dalam manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) dengan predikat baik.
Penghargaan tersebut diterima secara simbolis oleh Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Malang Totok Kasiyanto mewakili Wali Kota Malang Sutiaji dalam momen Anugerah Meritokrasi 2022 yang digelar di Jakarta, Kamis (8/12/2022)...
Baca Selengkapnya