Permohonan Perubahan Jadwal Laga Arema Vs Persebaya Ditolak, Begini Isi Surat Respon PT LIB
Reporter
Anggara Sudiongko
Editor
A Yahya
02 - Oct - 2022, 09:40
JATIMTIMES - Usai munculnya surat perihal permohonan perubahan jadwal pertandingan Liga 1 Th 2022, dari pihak kepolisian kepada Panpel Arema, kini kembali muncul surat dari PT Liga Indonesia Baru (PT LIB), sebagai penyelenggara Liga 1.
Dalam surat yang beredar itu, tertanggal 19 September 2022 dan ditandatangani oleh Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita, pihak PT Liga Indonesia Baru merespon permohonan perubahan jadwal pertandingan dari klub Arema FC dan maupun pihak kepolisian.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya