Saat Nataru, Sejumlah Titik di Kabupaten Malang Akan Disekat
Reporter
Riski Wijaya
Editor
Dede Nana
19 - Dec - 2021, 11:56
JATIMTIMES - Jelang momen perayaan Natal dan Tahun Baru (nataru), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang akan melakukan beberapa langkah persiapan. Salah satunya, yang mungkin akan dilakukan adalah penyekatan di beberapa titik.
Hal ini disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Malang Wahyu Hidayat mengatakan, kemungkinan pihaknya akan melakukan penyekatan di sejumlah titik secara acak...
Baca Selengkapnya