Bayi Dibuang di Tumpang, Ternyata Ibunya Malu
Reporter
Hendra Saputra
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
16 - Oct - 2021, 02:35
JATIMTIMES - Seorang mahasiswa kebidanan asal Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT) yang magang di Puskesmas Tumpang, Kecamatan Tumpang, Kabupaten Malang tega membuang bayinya dari hasil perkawinan di luar nikah. Hal itu dilakukan karena takut menanggung malu dari sanak saudaranya.
Akan tetapi, beruntung nyawa bayi malang yang dibuang itu masih terselamatkan. Dan kini bayi tersebut masih dalam perawatan puskesmas setempat.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya