Takut Menularkan Covid-19 ke Warga Lain, Pemdes Tunggulsari Isolasi 5 Rumah
Reporter
Joko Pramono
Editor
Dede Nana
01 - Dec - 2020, 01:29
Sejumlah rumah di Desa Tunggulsari, Kecamatan Kedungwaru, dipagar keliling dengan menggunakan bambu. Pemagaran ini dilakukan oleh Pemdes Tunggulsari, sebagai bentuk antisipasi penularan Covid-19 di wilayahnya.
Seperti diketahui, ada salah satu warga di Desa Tunggulsari yang diduga meninggal akibat Covid-19 beberapa waktu lalu.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya