Puluhan Penyandang Disabilitas Ujian SIM D di Satlantas Polres Jember
Reporter
Moh. Ali Mahrus
Editor
Yunan Helmy
28 - Nov - 2020, 08:36
Menyambut Hari Disabilitas Internasional (HDI) pada 3 Desember mendatang, jajaran Satlantas Polres Jember memberikan pelatihan uji SIM D kepada 50 penyandang disabilitas di Jember.
Menurut Kasatlantas Polres Jember AKP. Jimmy Heriyanto H Manurung SIK, pelatihan uji SIM bagi penyandang disabilitas ini sebagai wujud kepedulian Satlantas Polres Jember terhadap keselamatan pengendara disabilitas.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya