Pemprov Jatim Dapat Bantuan Alat PCR dari Korea Selatan, Kota Batu Dapat Jatah 1 Unit
Reporter
Irsya Richa
Editor
A Yahya
27 - Jul - 2020, 03:02
Pemprov Jawa Timur telah mendapatkan bantuan Polymerase Chain Reaction (PCR) dari Korea Selatan sebanyak 7 unit yang sudah diberikan kepada 7 rumah sakit. Salah satu alat tersebut juga diberikan kepada Rumah Sakit Umum Karsa Husada Kota Batu.
“Jawa Timur mendapatkan tambahan bantuan 7 unit alat PCR dari Korea Selatan. Yang sudah kami distribusikan kepada 7 rumah sakit,” ucap Wakil Gubernur Jawa Timur, Emil Elestianto Dardak, Minggu (26/7/2020).
Baca Juga :