Izin Bangun Perumahan, Bupati Malang: Wajib Tanam Pohon Kelor

Reporter

Tubagus Achmad

Editor

Dede Nana

28 - Dec - 2024, 08:09

Bupati Malang HM. Sanusi saat memberikan sambutan pada peluncuran program Miracle di Kantor Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang, Senin (23/12/2024). (Foto: Dok. Prokopim Setda Kabupaten Malang for JatimTIMES)  

JATIMTIMES - Bupati Malang HM. Sanusi meminta kepada perangkat daerah terkait agar dapat menambahkan persyaratan baru bagi pengajuan izin pembangunan perumahan baru di wilayah Kabupaten Malang, yakni dengan menanam pohon kelor di perumahan tersebut. 

Orang nomor satu di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang itu mengatakan, bahwa pohon kelor memiliki banyak manfaat. Baik untuk penanganan stunting terhadap balita, maupun mencegah perubahan iklim yang berpengaruh terhadap kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya...



Baca Selengkapnya


Topik

Pemerintahan, bupati malang, sanusi, perumahan, pohon kelor, pemkab malang,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat