Soal Rencana Transformasi Angkutan Publik, Dewan Desak Pemkot Malang Lebih Pro Aktif
Reporter
Riski Wijaya
Editor
Dede Nana
11 - Dec - 2024, 02:08
JATIMTIMES - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Malang mendorong agar rencana transformasi angkutan publik di Kota Malang dapat segera dibahas lebih lanjut. Tujuannya agar segera dapat direalisasikan.
Ketua Fraksi Nasdem-PSI DPRD Kota Malang Dito Arief Nurakhmadi pun mendesak agar dalam hal ini, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang dapat lebih pro aktif. Terlebih dalam berkoordinasi dengan pemerintah pusat.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya