2024, Jumlah Petani di Jatim Turun hingga 230,73 ribu orang
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Dede Nana
18 - May - 2024, 04:58
JATIMTIMES - Jumlah penduduk yang telah bekerja di Jawa Timur update per-Februari 2024 sebesar 23,24 juta orang. Jumlah tersebut telah bertambah 831,28 ribu orang dibandingkan Februari 2023.
Namun dari seluruh jumlah pekerja di Jatim, penduduk yang bekerja di sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan menunjukkan penurunan dibandingkan Februari 2023. Di mana jumlah penurunannya sebesar 230,73 ribu orang, update Februari 2024.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya