Kota Surabaya Sabet 5 Penghargaan Bergengsi di Bidang Lingkungan Hidup
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Yunan Helmy
08 - Mar - 2024, 06:31
JATIMTIMES - Kota Surabaya berhasil meraih Adipura Kencana kategori Kota Metropolitan Tahun 2023 dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK). Ajang penghargaan tertinggi bagi kabupaten/kota di Indonesia pada bidang pengelolaan lingkungan hidup tersebut, diserahkan oleh Kementerian LHK RI di Jakarta, Selasa (5/3/2024).
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyampaikan bahwa Adipura Kencana ini berhasil diraih berkat dukungan dan kerja keras seluruh stakeholder. Mulai dari perangkat daerah, lembaga swadaya masyarakat, institusi pendidikan, pelaku usaha serta seluruh warga Kota Surabaya...
Baca Selengkapnya