Banjir Sidoarjo Surut, BPBD Jatim Tetap Lanjutkan Normalisasi Kali Buntung.
Reporter
Muhammad Choirul Anwar
Editor
Dede Nana
23 - Feb - 2024, 06:27
JATIMTIMES - Banjir yang merendam kawasan Trosobo dan beberapa titik di wilayah Kecamatan Taman, Sidoarjo kini mulai surut setelah beberapa hari ditangani menggunakan alat berat. Kendati begitu, operasional alat berat masih dilanjutkan untuk normaliasi Kali Buntung.
Berbeda dengan beberapa hari lalu, halaman Kantor Desa Trosobo dan mayoritas jalan desa yang sebelumnya tergenang banjir, kini juga terlihat mengering. Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Jawa Timur (BPBD Jatim) terus meninjau perkembangan banjir di kawasan tersebut...
Baca Selengkapnya