Berikut Ini Data Korban Kecelakaan Bus PO Handoyo di Tol Cipali
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
A Yahya
16 - Dec - 2023, 06:14
JATIMTIMES - Kecelakaan Bus PO Handoyo di ruas Tol Cipali, Wilayah Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat pada Jumat (15/12/2023) pukul 15.40 WIB, tepatnya di sekitar KM 72 Jalur B hingga menewaskan belasan korban jiwa. Hingga Sabtu (16/12/2023) siang, kata kunci "kecelakaan bus handoyo tol cipali" menjadi trending dalam penelusuran Google.
Kronologi kecelakaan tersebut terjadi dilaporkan lantaran bus yang membawa 20 penumpang tersebut pengemudi kurang antisipasi, sehingga oleng tak terkendali dan menabrak guardrail (pagar pengaman jalan)...
Baca Selengkapnya