Bupati Blitar Cup 2023: Pasar Hewan Srengat Bergemuruh dalam Ajang Kompetisi Kambing dan Domba
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Nurlayla Ratri
03 - Dec - 2023, 04:02
JATIMTIMES- Pasar Hewan Srengat sebagai ikon perdagangan ternak di Kabupaten Blitar, kembali menjadi saksi dalam gelaran bergengsi Bupati Blitar Cup 2023. Sebuah kompetisi kambing dan domba yang diselenggarakan oleh Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Blitar.
Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 2-3 Desember 2023 ini bukan hanya sekadar ajang kompetisi. Melainkan juga menjadi platform belajar dan berbagi informasi bagi para peternak di daerah tersebut.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya