DPKPCK Kabupaten Malang Gelar Ujian Sertifikasi Kompetensi Pengadaan Barang/Jasa Level 1

Reporter

Tubagus Achmad

Editor

Dede Nana

15 - Jul - 2023, 09:06

Kepala DPKPCK Kabupaten Malang Budiar Anwar (tengah) bersama peserta pelatihan dan ujian sertifikasi kompetensi pengadaan barang/jasa level 1 beberapa waktu lalu di Hotel Aria Gajayana Malang. (Foto: Dok. DPKPCK Kabupaten Malang)

JATIMTIMES - Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Cipta Karya (DPKPCK) Kabupaten Malang bersama DPD Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia (IAPI) Jawa Timur (Jatim) menggelar pelatihan dan ujian sertifikasi kompetensi pengadaan barang/jasa level satu. 

Kepala DPKPCK Kabupaten Malang Budiar Anwar menyampaikan, dalam gelaran pelatihan dan ujian sertifikasi kompetensi pengadaan barang/jasa level satu ini diikuti oleh 20 peserta. Di mana sebanyak 20 orang tersebut merupakan pegawai dari DPKPCK Kabupaten Malang. 

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Pemerintahan, ,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat