Tebar Kebaikan, Bupati Blitar dan Baznas Salurkan Bantuan Modal untuk Pelaku UMKM
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Yunan Helmy
05 - May - 2023, 08:31
JATIMTIMES - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Blitar tak henti-hentinya menelurkan program yang dampaknya benar-benar dirasakan masyarakat. Terkini, Baznas bersama Bupati Blitar Rini Syarifah menyalurkan bantuan perlengkapan dan modal usaha kepada pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM), Jumat (5/5/2023).
Bantuan perlengkapan dan modal usaha dari Baznas Kabupaten Blitar diserahkan secara simbolis oleh Bupati Rini Syarifah di Pendapa Agung Ronggo Hadi Negoro. Dalam agenda ini, bupati didampingi Ketua Baznas Kabupaten Blitar Achmad Husein bersama jajaran pengurus Baznas Kabupaten Blitar...
Baca Selengkapnya