Wali Kota Santoso Dukung dan Apresiasi Launching Gojek di Kota Blitar
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
Yunan Helmy
02 - Mar - 2023, 02:08
JATIMTIMES - Wali Kota Blitar Santoso mendukung dan mengapresiasi rencana launching Gojek di Kota Blitar. Hal tersebut disampaikan Santoso saat menerima kunjungan Gojek Indonesia di Kantor Pemerintah Kota Blitar, Selasa (28/2/2023).
Kunjungan Gojek Indonesia kali ini fokus pada pembahasan launching layanan Gojek di Kota Blitar. Wali Kota Santoso secara tegas menberikan apresiasi. Santoso berpandangan layanan Gojek bisa membantu masyarakat dalam melakukan aktivitas sehari-hari.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya