Massa Geruduk PN Jaksel, Tuntut Ferdy Sambo Dihukum Mati
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
12 - Jan - 2023, 10:55
JATIMTIMES - Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) digeruduk massa pada Kamis (12/1) siang. Puluhan massa yang menggelar aksi unjuk rasa tersebut mengatasnamakan Aliansi Mahasiswa dan Pemuda Peduli Hukum (Amppuh).
Puluhan massa Amppuh membawa spanduk yang menarasikan larangan drama dalam persidangan Mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya