Transaksi Keuangan 4 Daerah Sudah 'Digital', 3 Masih di Tahap 'Maju'
Reporter
Anggara Sudiongko
Editor
Yunan Helmy
07 - Jan - 2023, 03:45
JATIMTIMES - Hasil indeks Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD) semester 1 2022, ada 4 dari 7 daerah di wilayah kerja Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPwBI) Malang yang telah berada pada tahap 'digital'. Tiga daerah lainnya masih tertinggal di tahap atau kategori 'maju'.
Kepala KPwBI Malang Samsun Hadi menyatakan, 4 wilayah kerja yang pemerintah daerahnya telah menerapkan ETPD dan masuk tahapan digital adalah Kabupaten Pasuruan dengan skor 92.50 persen, Kota Malang 91,20 persen, Kota Probolinggo 84,30 persen, dan Kota Batu 81,43 persen.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya