Didominasi Sabu, 25 Pengangguran di Kabupaten Malang Jalani Rehabilitasi
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Nurlayla Ratri
05 - Jan - 2023, 03:17
JATIMTIMES - Sebanyak 25 orang pengangguran di Kabupaten Malang menjalani rehabilitasi karena kecanduan narkoba. Puluhan peserta rehabilitasi yang tidak bekerja tersebut, merupakan bagian dari 108 peserta yang menjalani rehabilitasi oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Malang di sepanjang tahun 2022 lalu.
"Pada awal tahun ini (2023), sementara belum ada yang menjalani rehabilitasi. Sedangkan tahun lalu (2022) data pecandu atau korban penyalahgunaan narkoba yang di rehabilitasi ada 108 orang," kata Kepala BNN Kabupaten Malang, Letkol Laut (PM) Candra Hermawan.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya