Prediksi Cuaca di Awal 2023, BMKG Juanda: Pagi hingga Malam Hujan
Reporter
Mutmainah J
Editor
Dede Nana
01 - Jan - 2023, 03:28
JATIMTIMES - Cuaca tak tentu kian melanda Jawa Timur di Desember ini. Apalagi saat akan pergantian tahun, hujan terus menerus turun. Memasuki tahun baru 2023, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG Juanda merilis ramalan cuaca di Jawa Timur, Minggu (1/1/2023).
Berdasarkan perkiraan BMKG itu, pada pagi hari ini hujan ringan turun di sebagian besar Jawa Timur. Namun, untuk wilayah Batu hujan turun cukup deras dengan intensitas sedang.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya