Covid di China Makin "Menggila", RS Penuh hingga Stok Obat di Apotek Habis
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Yunan Helmy
24 - Dec - 2022, 06:10
JATIMTIMES - Penyebaran covid 19 di China semakin merebak. Beberapa aturan pelonggaran lockdown malah membuat penularan semakin meluas.
Lonjakan kasus di beberapa kota mengakibatkan rumah sakit penuh dan beberapa apotek kehabiskan stok obat.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya