FKIK UIN Maliki Malang Gelar Simposium Internasional: The 3rd ANSHAR 2022
Reporter
Anggara Sudiongko
Editor
Dede Nana
24 - Oct - 2022, 09:58
JATIMTIMES - Unit Kesehatan Haji Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang kembali menyelenggarakan kegiatan bertaraf internasional.
Kegiatan tersebut, yakni Simposium Internasional dengan tajuk The 3rd Annual Health Symposium on Hajj and Umrah (ANSHAR) 2022 secara daring, Sabtu-Minggu (22-23/10/2022).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya