Sinergi dengan ASKI, Dispertapa Angkat Kopi Blitar dengan Gelar Icip-Icip dan Triangulasi

Reporter

Aunur Rofiq

Editor

Yunan Helmy

16 - Sep - 2022, 01:52

Icip-icip dan Triangulasi Kopi sukses digelar Dispertapa Pemkab Blitar dan ASKI.(Foto : Dispertapa Pemkab Blitar for JATIMTIMES)

JATIMTIMES - Kabupaten Blitar dikenal sebagai daerah dengan hasil produksi pertanian terbaik di Indonesia. Salah satunya adalah kopi. 

Beragam cara pun dilakukan Pemerintah Kabupaten Blitar untuk meningkatkan kualitas kopi. Di antaranya dengan menyelenggarakan kegiatan Icip-Icip dan Triangulasi Kopi Blitar yang dipusatkan di RTH Kanigoro pada Selasa 6 September 2022.

Baca Juga :

Baca Selengkapnya


Topik

Pemerintahan, ,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
cara simpan tomat