Vaksinasi Sudah Capai 70 Persen Lebih, Pemkab Jember Canangkan Vaksin Booster dan Anak
Reporter
Moh. Ali Mahrus
Editor
Yunan Helmy
29 - Jan - 2022, 01:40
JATIMTIMES - Capaian vaksinasi di kabupaten Jember saat ini mencapai 70 persen lebih. Karena itu, Pemkab Jember mulai melakukan vaksin booster dan vaksin untuk anak usia 6-11 tahun.
Bahkan untuk kedua vaksin ini, Wakil Bupati Jember KH MB Firjaun Barlaman bersama Sekretaris Daerah Mirfano dan sejumlah kepala OPD, Jumat (28/1/2022) memulai vaksin booster di aula lantai 2 Pendopo Wahyawibawa Graha Pemkab Jember.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya