Bupati Tulungagung Lantik Ratusan Pejabat Fungsional di Detik-Detik Pergantian Tahun
Reporter
Anang Basso
Editor
A Yahya
01 - Jan - 2022, 03:18
JATIMTIMES - Di penghujung tahun 2021, ratusan pejabat fungsional di Pemkab Tulungagung ikuti pelantikan. Pelantikan dilakukan oleh Bupati Tulungagung Maryoto Birowo dengan disaksikan oleh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Pendopo Kongas Arum Kusumaning Bangsa, Jum’at, (31/12/2021).
Dalam keterangannya, Bupati Tulungagung, Maryoto Birowo mengatakan, ratusan pejabat fungsional yang telah dilantik sebelumnya merupakan pejabat administrator dan pengawas.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya