Dear Warga Tuban, Cetak Dokumen Administrasi Cukup di Kecamatan atau Desa
Reporter
Ahmad Istihar
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
29 - Dec - 2021, 08:56
JATIMTIMES- Optimalisasi layanan administrasi kependudukan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban, meluncurkan layanan “Cedak Mas” atau Cepat Dekat Masyarakat.
Layanan ini kian mempermudah dan mempercepat proses kepengurusan dokumen administrasi kependudukan sampai proses pendistribusian dokumen fisik yang telah jadi dari akte kelahiran, kartu keluarga dan KTP elektronik diantar disdukcapil sampai kantor kecamatan se-Kabupaten Tuban.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya