Pemkot Surabaya Beri Satu Juta Jiwa Warga Jaminan Kesehatan di Tahun 2022
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
09 - Nov - 2021, 02:08
JATIMTIMES - Pemerintah Kota Surabaya dan DPRD masih menggodok Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) 2022 untuk disahkan menjadi APBD. Pada RAPBD ini untuk urusan kesehatan tercatat mendapat alokasi anggaran paling tinggi, mencapai Rp 2,126 triliun.
Alokasi anggaran kesehatan sebesar 23,32 persen dalam RAPBD tahun 2022 dalam rangka memberikan jaminan pelayanan kesehatan bagi warga Kota Surabaya pembangunan dan rehabilitasi rumah sakit serta puskesmas. Selain itu juga penyediaan jaminan kesehatan bagi warga Kota Surabaya.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya