Mudahkan Proses Izin, Disnaker-PMPTSP Kota Malang Terapkan Tanda Tangan Elektronik Kadis

Reporter

Tubagus Achmad

Editor

A Yahya

12 - Oct - 2021, 01:39

Kepala Bidang Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Ekonomi Pariwisata dan Sosial Budaya Disnaker-PMPTSP Kota Malang Minto Rahardjo. (Foto: Tubagus Achmad/JatimTIMES)


JATIMTIMES - Dalam waktu dekat, Dinas Tenaga Kerja, Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu (Disnaker-PMPTSP) Kota Malang bakal menerapkan Tanda Tangan Elektronik (TTE) kepala dinas untuk seluruh berkas keputusan. 

Kepala Bidang Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Ekonomi Pariwisata dan Sosial Budaya Disnaker-PMPTSP Kota Malang Minto Rahardjo mengatakan, dengan penerapan TTE dapat mempersingkat waktu terkait proses pengajuan yang membutuhkan tandatangan kepala dinas. 

Baca Juga : Pakai Aplikasi Percantik Wajah, 15 Peserta CPNS Bondowoso Nyaris Gagal Ikut Tes

"Jadi nanti izin-izin itu tidak perlu lagi Pak Kadis bertanda tangan secara basah, dan kita bisa memberikan layanan keliling," ungkap Minto kepada JatimTIMES.com. 

Untuk proses izin yang saat ini juga dapat diakses menggunakan izol.malangkota.go.id , nantinya dalam penerapan TTE akan berada di tahap terakhir. Dengan sistem yang berjenjang mulai dari pendaftaran, memasukkan persyaratan lengkap, diproses dan diverifikasi oleh kepala seksi, kemudian kepala bidang. 

"Terakhir Kepala Dinas klik oke terbit tandatangan elektronik, jadi memang dipercepat," ujar Minto. 

Saat ini pihaknya sedang menunggu persetujuan dari persyaratan-persyaratan yang telah diajukan kepada BSSN (Badan Siber dan Sandi Negara) untuk proses penerapan TTE di Disnaker-PMPTSP Kota Malang yang hanya diterapkan bagi tandatangan kepala dinas. 

"Ini proses mulai, dari bidang data informasi sudah siap, tinggal nanti implementasinya, kita tunggu, pimpinan setuju oke, langsung kita jalan, Insya allah 2021 sudah bisa jalan," tutur Minto. 

Baca Juga : Sejumlah Bangunan Berdiri di Kawasan RTH Kali Molek Kepanjen, Pemilik Ngaku Nyewa

Lebih lanjut, dengan diterapkannya TTE kepala dinas nantinya proses perizinan akan semakin cepat, mudah dan praktis. Karena setelah melakukan proses perizinan melalui izol.malangkota.go...

Baca Selengkapnya


Topik

Pemerintahan, ,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
Cincin anniversary bukan sekadar perhiasan - ia adalah simbol yang menceritakan perjalanan cinta yang telah dilalui bersama. Mari kita dalami bagaimana Tips Memilih Wedding Anniversary Ring yang tepat untuk moment spesial Anda.

cara simpan tomat
Tips Memilih Bralette