Blank Spot jadi Kendala Pengadaan Wifi di Kabupaten Malang
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Dede Nana
06 - Aug - 2020, 03:12
Wacana pengadaan wifi yang dapat diakses di tiap desa yang ada di Kabupaten Malang, masih menemui beberapa kendala. Salah satunya wilayah geografis yang luas dan beberapa daerah yang berada di pelosok.
Hal ini membuat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang harus memeras otak untuk memasok sinyal ke wilayah pinggiran.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya