JATIMTIMES - Helo menjadi salah satu aplikasi penghasil uang dengan rating tinggi di Google Play Store maupun App Store. Helo ini merupakan aplikasi kompetitor dari TikTok maupun Snack Video. Salah satu keunggulan dari aplikasi Helo adalah menghasilkan uang untuk pengguna.
Sehingga, pengguna dari kpp621.id ini bisa mencoba mendownload aplikasi Helo. Dan silahkan menjadi seorang konten kreator untuk membagikan video ke aplikasi Helo. Dan kemudian, dapatkan keuntungan berupa komisi yang bisa Anda tarik ke rekening pribadi.
Baca Juga : Snack Video, Aplikasi Penghasil Uang yang Mudah Dioperasikan
Sebagai pengguna baru, maka ada beberapa panduan untuk menghasilkan uang melalui aplikasi Helo. Tercatat, ada banyak cara untuk menghasilkan uang melalui aplikasi Helo. Semakin banyak aktivitas yang Anda lakukan di aplikasi Helo, maka semakin besar cuan yang Anda hasilkan.
Tata Cara Download Helo Aplikasi Penghasil Uang
Sebelum menghasilkan uang dari aplikasi Helo, maka Anda harus mendownload aplikasinya terlebih dahulu. Sebab, masih banyak orang yang belum tahu bagaimana cara download serta mengoperasikan aplikasi Helo melalui smartphone pribadi.
Oleh karena itu, ini dia tata cara download aplikasi Helo melalui smartphone milik pribadi. Diantaranya adalah sebagai berikut ini :
1. Buka Aplikasi Store Application
Langkah yang pertama, silahkan buka aplikasi store application seperti Google Play Store (Android Phone) atau App Store (iOs Phone). Setelah itu, segera cari aplikasi Helo untuk didownload.
2. Menunggu Proses Install Aplikasi
Langkah yang kedua, tunggu beberapa saat hingga proses download dinyatakan selesai. Secara otomatis, aplikasi Helo akan terinstall secara otomatis. Jika icon Helo telah muncul pada homepage smartphone, maka proses instalasi dinyatakan selesai.
3. Daftar Akun Helo
Langkah yang ketiga, segera buat akun di aplikasi Helo. Daftarkan diri Anda menggunakan email pribadi. Buat user ID dan kemudian password. Setelah itu, silahkan login akun untuk mendapat benefit koin gratis dari aplikasi Helo.
Cara Memperoleh Koin di Aplikasi Penghasil Uang Helo
Baca Juga : Kenang Perjalanan Hayam Wuruk ke Blitar, Festival Desawarnana Sukses Digelar di Desa Jimbe
Jika Anda telah berhasil menginstall dan membuat akun pada aplikasi Helo, maka segera ikuti tahapan untuk memperoleh uang dari aplikasi tersebut. Cara mendapatkan koin di aplikasi Helo ini sangat mudah sekali.
Cara yang pertama adalah mendapat koin gratis jika telah mendaftar sebagai member baru. Setiap member baru akan memperoleh koin gratis yang telah disediakan oleh developer aplikasi.
Cara yang kedua adalah absensi harian. Setiap pengguna yang mengakses aplikasi Helo akan memperoleh tambahan koin. Besaran koin absensi harian ini tergantung kebijakan dari developer aplikasi.
Cara yang ketiga, Anda harus mengajak orang lain bergabung menjadi pengguna dari aplikasi Helo. Ajak teman dengan menggunakan kode referral milik pribadi. Jika mereka berhasil mendaftar, maka Anda akan memperoleh koin gratis dari program referral melalui aplikasi Helo.
Cara yang keempat, silahkan mengikuti beberapa sesi permainan di aplikasi Helo. Aplikasi Helo ini tidak hanya berisikan video saja. Melainkan juga menyediakan game-game menarik. Jika menang, maka Anda memperoleh koin dari aplikasi penghasil uang Helo ini.
Cara yang kelima, nikmati konten-konten yang disajikan oleh developer aplikasi Helo. Anda bisa menonton video hingga berita terbaru dari aplikasi Helo. Rata-rata, konten yang disajikan ini cukup trending di media sosial.
Semakin sering membaca dan menonton video, maka semakin besar pula koin yang akan didapatkan. Jadi, harus sering mengakses aplikasi Helo untuk memperoleh komisi berupa uang asli dalam jumlah banyak.
Helo merupakan salah satu aplikasi yang terbukti membayar para pengguna. Di aplikasi tersebut, terdapat beberapa fitur menarik untuk memperoleh koin. Maka dari itu, ketahui cara memperoleh koin di aplikasi penghasil uang Helo.