Bisa Buat Tambahan Point Prestasi, Lomba Matematika dan Sains Diminati Ratusan Siswa
Reporter
M. Bahrul Marzuki
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
22 - Dec - 2024, 06:09
JATIMTIMES - Kota Surabaya menjadi tuan rumah dalam ajang lomba Matematika dan Sains tingkat nasional. Lomba digelar oleh Yayasan IMASO (Indonesia Matematika dan Sains Optima), di salah satu hotel pusat Kota Surabaya, Minggu (22/12).
Dalam lomba yang bertajuk ID Mec (I Discovered Math & Science Competition) Vol 4 ini diikuti oleh ratusan peserta mulai dari Papua hingga Sumatera. Dan pada akhir pekan ini merupakan pengumuman bagi pemenang lomba yang telah masuk babak final sebelumnya.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya