Pemkab Blitar Ukir Prestasi di ASN Culture Festival 2024 dan Penghargaan WBK: Wajah Baru Birokrasi BerAKHLAK
Reporter
Aunur Rofiq
Editor
A Yahya
12 - Dec - 2024, 12:17
JATIMTIMES - Pemerintah Kabupaten Blitar kembali menunjukkan komitmennya dalam menciptakan tata kelola pemerintahan yang profesional dan berintegritas. Dalam ajang ASN Culture Festival 2024 yang digelar di Jakarta pada Selasa (10/12/2024), Kabupaten Blitar meraih skor tertinggi, 82,2%, dan dinobatkan sebagai Instansi Pemerintah dengan Nilai Indeks BerAKHLAK 2024 terbaik untuk kategori kabupaten.
Kegiatan yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) ini tidak hanya sekadar ajang seremonial...
Baca Selengkapnya