Berangkat dari Sumatera, Pasutri Malah Jadi Korban Pungli di Pantai Malang Selatan Milik Perhutani
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
29 - Jun - 2024, 04:27
JATIMTIMES - Seorang pria, bernama Hendra (32) mengaku kesal saat mengisi liburan ketika pulang ke kampung halaman. Setelah menempuh perjalanan jauh dari Sumatra, pria yang kesehariannya mengaku bekerja sebagai buruh di perkebunan kawasan Jambi tersebut justru jadi sasaran pungli.
Ceritanya begini, belum lama ini, Hendra beserta keluarganya pulang ke kampung halaman setelah lama merantau di Sumatra. Hendra kemudian mengajak istrinya berlibur ke Pantai Balekambang pada Rabu (26/6/2024).
Baca Juga :
Baca Selengkapnya