PLN Jaga Pasokan Listrik Tanpa Kedip, Dukung Kunjungan Kerja Wakil Presiden
Reporter
Binti Nikmatur
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
29 - Jun - 2024, 04:21
JATIMTIMES - Kunjungan kerja Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma’ruf Amin, di Kota Malang, Jawa Timur, berlangsung sukses berkat pengamanan kelistrikan yang dilakukan secara berlapis oleh PT PLN (Persero) UP3 Malang.
Dalam kunjungan kerja yang berlangsung selama dua hari, Kamis-Jumat (27-28/6/2024), PLN memastikan pasokan listrik tetap stabil tanpa gangguan.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya