26 Tahun Reformasi, Puguh Wiji Pamungkas Sebut Momen Kuatkan Kepercayaan Rakyat
Reporter
Mutmainah J
Editor
Dede Nana
21 - May - 2024, 09:48
JATIMTIMES - Mungkin hampir sebagian kita lupa bahwa reformasi yang pernah terjadi di negeri ini sudah berlalu 26 tahun yang lalu. Tragedi kemanusiaan yang meminta tumbal banyak dari kalangan mahasiswa ini seakan tergerus seiring dengan “euforia” pesta demokrasi yang sebentar lagi berlangsung.
Banyak kalangan menyatakan bahwa situasi yang terjadi saat ini juga tidak lebih baik dari era orde baru yang berkuasa selama 32 tahun dan tumbang saat reformasi berlangsung, karena Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN) sekarang juga masih terjadi.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya