Sederet Fakta Terjadinya Fenomena Flower Moon yang Akan Terjadi pada 23 Mei 2024 Mendatang

01 - May - 2024, 03:26

Ilustrasi Flower Moon. (Foto dari internet)


JATIMTIMES - Bulan Purnama kabarnya akan kembali terjadi pada bulan Mei 2024 ini. Pada umumnya, seluruh permukaan Bulan akan tampak bersinar ketika memasuki fase tersebut. Jika dilihat dari Bumi, ia bakal terlihat bulat sempurna dengan cahayanya yang terang.

Menariknya lagi, Bulan Purnama yang akan terjadi pada Mei nanti menurut situs Almanac dikenal dengan sebutan Flower Moon atau Bulan Purnama Bunga.

Proses Terjadinya Bulan Purnama

Baca Juga : Daftar Tarif Tol Trans Jawa Selama Mudik Lebaran 2024

Menurut situs Edukasi Sains Antariksa LAPAN, Bulan Purnama adalah salah satu fase di mana Bulan terletak di belakang Bumi ditinjau dari Matahari. Saat Bulan Purnama, posisi Bumi berada di antara Bulan dan Matahari dalam keadaan relatif satu garis lurus. Bulan Purnama juga sering disebut dengan Full Moon.

Fenomena Bulan Purnama 23 Mei 2024

Dilansir situs Almanac, Bulan Purnama 'Flower Moon' di bulan Mei 2024 mencapai puncak iluminasi pada pukul 09.53 (EDT) pada hari Kamis, 23 Mei 2024. Bulan Purnama pada bulan Mei 2024 juga menandai puncak musim semi di banyak wilayah Amerika Utara.

Asal-usul Nama Flower Moon

Menurut situs Edukasi Sains Antariksa LAPAN, Bulan Purnama dibagi berdasarkan waktu kejadiannya. Penamaan Bulan Purnama berasal dari penduduk asli Amerika yang menggunakan bulan untuk membantu melacak waktu dan perubahan cuaca musiman.

Sejak saat itu, nama-nama tersebut dipakai untuk penggunaan umum. Pada tahun 1955, jenis-jenis bulan purnama ditambahkan ke dalam The Farmer's Almanac.

Nama Bulan Purnama yang digunakan dalam The Old Farmer's Almanac berasal dari sejumlah tempat, termasuk sumber penduduk asli Amerika, Amerika Kolonial, dan Eropa. Mei adalah bulan ketika ratusan bunga, alang-alang, semak-semak, dan pepohonan asli bermekaran di seluruh Amerika Utara.

Selain itu, nama Bulan Purnama Bunga berkaitan dengan hal-hal berikut.

Baca Juga : Baca Selengkapnya


Topik

Serba Serbi, Flower Moon, Bulan Purnama,



Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan pertumbuhan ekonomi yang cukup pesat di Indonesia. Sektor industri, perdagangan, dan pariwisata menjadi pilar utama perekonomian Jatim. Pembangunan infrastruktur juga terus dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

cara menyimpan tomat
memilih model baju kerja wanita
harga gabah shio 2025
Cincin anniversary bukan sekadar perhiasan - ia adalah simbol yang menceritakan perjalanan cinta yang telah dilalui bersama. Mari kita dalami bagaimana Tips Memilih Wedding Anniversary Ring yang tepat untuk moment spesial Anda.

cara simpan tomat
Tips Memilih Bralette