Panduan Lengkap Puasa Ramadhan: Tata Cara, Niat, dan Hal-Hal yang Membatalkannya
Reporter
Mutmainah J
Editor
A Yahya
05 - Mar - 2024, 01:36
JATIMTIMES - Puasa Ramadan merupakan ibadah wajib untuk dijalankan oleh umat Islam. Hal itu sebagaimana dalam hadis Rasulullah SAW yang berbunyi seperti berikut.
"Islam berasaskan lima perkara, yaitu bersaksi tidak ada dzat yang berhak disembah kecuali Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW adalah utusan Allah, mendirikan shalat, membayar zakat, menunaikan haji dan puasa di bulan Ramadan." (HR.Bukhari dan Muslim)
Baca Juga :
Baca Selengkapnya