Dorong Ketercapaian IKU di Awal Perkuliahan, Begini Pesan WR 1 UIN Malang
Reporter
Anggara Sudiongko
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
08 - Feb - 2024, 02:18
JATIMTIMES - Wakil Rektor Bidang Akademik Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang Prof Dr Hj Umi Sumbulah MAg, mendorong berjalannya awal perkuliahan semester genap berjalan dengan baik. Hal ini menjadi salah satu upaya dalam pencapaian Indikator Kinerja Utama (IKU).
Langkah kongkrit dilakukan dengan memberikan arahan kepada para dosen dilakukan, Rabu (7/2/2024). Dalam pengarahan yang disampaikan, Prof Umi, sapaan akrabnya menjelaskan, bahwa UIN Maliki Malang telah roadmap keempat.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya