Pilpres Peluang Putaran Kedua, Koalisi Malang Makmur Bergabung Lagi?
Reporter
Ashaq Lupito
Editor
Yunan Helmy
07 - Feb - 2024, 12:11
JATIMTIMES - Tidak tertutup kemungkinan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 bakal berlangsung dua putaran. Kemungkinan tersebut memunculkan beberapa spekulasi, termasuk kemungkinan koalisi antara kubu pasangan calon (paslon) 1 dan 3.
Sebagaimana diberitakan, belakangan viral soal gerakan salam empat jari. Dalam narasi yang berkembang di media sosial, selain sebagai bentuk perlawanan atas ambisi Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menang satu putaran di Pilpres 2024, salam empat jari juga diartikan sebagai bersatunya pendukung pasangan paslon nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Amin) dan pasangan nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD...
Baca Selengkapnya