Polisi Ungkap Kronologi Kecelakaan Kaze Vs Inova di Loderesan Tulungagung
Reporter
Anang Basso
Editor
Sri Kurnia Mahiruni
30 - Nov - 2023, 03:25
JATIMTIMES - Unit Gakkum Satlantas Polres Tulungagung, telah menyampaikan kesimpulan atas olah TKP yang selesai dilaksanakan di lokasi kecelakaan di Desa Loderesan, Kecamatan Kedungwaru.
Kecelakaan yang terjadi pada Selasa (28/11) malam sekitar jam 21.00 wib ini, melibatkan dua kendaraan beda kelas yakni mobil Toyota Innova yang dikemudikan oleh NZ warga Poso, Sulawesi kontra sepeda motor Kawazaki Kaze yang dikendarai oleh TS, warga Desa Loderesan.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya