Jaga Prinsip Demokrasi, Tulungagung Gelar Deklarasi Pemilu Damai 2024
Reporter
Aries Marthadiharja
Editor
A Yahya
09 - Nov - 2023, 03:00
JATIMTIMES - Deklarasi Pemilu Damai 2024 digelar di Kabupaten Tulungagung pada Rabu, 8 November 2023 di Pendopo Kongas Arum Kusumaning Bongso.
Kegiatan ini turut dihadiri oleh PJ Kabupaten Tulungagung, Kapolres Tulungagung, Komandan Kodim 0807, jajaran Forkopimda Tulungagung, Ketua KPU, Ketua Bawaslu serta perwakilan dari partai politik, tokoh agama juga tokoh masyarakat.
Baca Juga :
Baca Selengkapnya